Dipublikasikan oleh Voni Wijayanti dan Diperbarui oleh Voni Wijayanti
Mei 17, 2023
4 menit membaca
Daftar Isi
Mengetahui tipe laptop yang sedang digunakan merupakan suatu hal yang penting Pins, apalagi jika kamu ingin melakukan pembelian sparepart ataupun service. Terdapat beberapa cara cek tipe laptop yang bisa Pins lakukan dengan menggunakan fitur yang telah disediakan oleh Windows. Sehingga akan memudahkan pengguna untuk mengetahui spesifikasi perangkat yang digunakannya.
Cara mengetahui tipe laptop bisa dilakukan melalui fitur Dxdiag, Command Prompt, Control Panel, dan lain sebagainya. Namun, bagi sebagian orang yang belum memahami tentang komputer, cara cek tipe laptop ini mungkin sedikit membingungkan. Yuk, simak cara mengetahui jenis laptop dengan mudah berikut ini!
Baca juga:
Terdapat beberapa cara mengecek tipe laptop dengan mudah yang dapat Pins lakukan sendiri di rumah, berikut beberapa diantaranya!
Cara cek tipe laptop menggunakan DXDIAG ini sangat umum dilakukan oleh kebanyakan orang Pins. Tidak hanya untuk mengetahui tipe laptop saja, kamu juga bisa melihat informasi lainnya mengenai perangkat yang digunakan. Berikut cara melihat type laptop melalui DXDIAG:
Sama seperti DXDIAG, System Information juga berfungsi untuk melihat informasi terkait laptop. Umumnya akan memberikan informasi mengenai spesifikasi perangkat, tetapi di sini juga akan ditampilkan tipenya. Berikut cara cek jenis laptop melalui System Information:
Untuk cara cek tipe laptop dengan Command Prompt atau CMD, kamu hanya perlu mengetik perintah tertentu dan setelah itu informasinya akan muncul. Berikut untuk cara selengkapnya:
BIOS adalah sebuah sistem yang tertanam di laptop dan dibuat khusus untuk memberikan informasi mengenai perangkat bagi penggunanya. Pada BIOS ini Pins bisa melihat berbagai informasi termasuk tipe laptop. Berikut caranya:
Ketika membeli laptop baru, tentunya Pins akan mendapatkan dusnya sekaligus. Perlu diketahui, bahwa di dalam dus laptop tersebut terdapat informasi singkat mengenai laptop yang kamu gunakan. Termasuk tipe laptop, spesifikasi, hingga ukurannya.
Cara cek tipe laptop bisa dilakukan melalui Control Panel dan membuka system properties. Di mana system properties ini memuat informasi terkait dengan tipe laptop. Berikut caranya:
Baca juga:
Melalui aplikasi Speccy ternyata bisa menjadi salah satu cara mengetahui tipe laptop termasuk spesifikasi lengkapnya. Pins bisa melakukan pengecekan tipe laptop melalui aplikasi ini dengan cara berikut:
Windows PowerShell merupakan baris perintah yang dirancang khusus oleh produsen untuk melakukan tugas administrasi sistem. Melalui fitur ini juga Pins bisa mencari cara cek tipe laptop dengan mudah. Berikut langkahnya:
Memiliki fungsi yang tidak jauh berbeda dengan Speccy, CPU-Z juga merupakan suatu aplikasi yang bisa Pins gunakan untuk melihat tipe laptop yang digunakan. Berikut cara cek jenis laptop melalui CPU-Z:
Cara mengecek tipe laptop yang terakhir adalah dengan menggunakan pengaturan yang tersedia di perangkat. Berikut cara mudah untuk melakukannya:
Itulah beberapa cara cek tipe laptop yang dapat Pins lakukan dengan mudah. Sekarang kamu tidak perlu bingung lagi kan untuk mencari tahu jenis dan tipe perangkat pada laptop yang sedang digunakan? Selamat mencoba!
Baca juga:
Featured Image Source: Hp.com
Temukan pilihan rumah terlengkap di Aplikasi Pinhome. Untuk kamu agen properti independen atau agen kantor properti bergabunglah menjadi rekan agen properti bersama kami dan iklankan properti kamu di sini. Cek pilihan rumah di Kota Bandung terbaik dari Pinhome!
Kamu juga bisa belajar lebih lanjut mengenai properti di Property Academy by Pinhome. Gabung menjadi Rekan Jasa Pinhome melalui aplikasi Rekan Pinhome di App Store atau Google Play Store sekarang!
Hanya di Pinhome.id yang memberikan kemudahan dalam membeli properti. Pinhome – PINtar jual beli sewa properti.
© lifestyle.pinhome.id